musik

d

Kamis, 24 Januari 2013

Remote Mikrotik Dari Luar - dengan pppoe di mikrotik

Pada awalnya ada satu keinginan "sepertinya gampang banget ya kalo ngontrol jaringan mikrotik dimana aja".. lalu mulailah searching di mbah google, nyari bagaimana caranya remote mikrotik tidak hanya dijaringan lokal drnet saja, tapi saya bisa remote mikrotik dari luar, terutama ketika saya di tempat kerja, maklum lah kerja dishift... hehehehe...

Langkah awal yang saya lakukan adalah setting modem adsl menjadi mode bridge dengan nilain VPI : 0 dan VCI : 35 tergantung dari wilayah Telkom bersangkutan, modem yang saya pakai merk D-Link.. maaf bukan promosi.. ^_^

Kita mulai masuk masuk ke modem adsl melalui browser dengan memanggil ip standard modem 192.168.1.1 (kalau belum dirubah). Masuk ke menu Advanced Setup>WAN. Pada
Connection type pilih Bridging dan biarkan Encapsulation mode pada LCC/SNAP-BRIDGING, lalu klik tombol Next sampai dengan selesai. Seperti pada ilustrasi gambar berikut :
Sebelumnya telah diatur pada Interface Mikrotik RB750 bahwa lan yang menuju ke modem saya kasih nama 1. Gateway
Langkah selanjutnya adalah setting mikrotik, langsung saja kita buka winbox, masukan user dan password anda, lalu pilih Interface>PPPoE-Client seperti gambar berikut :

Pada tab General isikan, Name : speedy (boleh apa aja), dan interface : 1. Gateway

Berikutnya pada tab Dial Out isikan, User : 12xxxxxxxxxx@telkom.net, Password : xxxxxx sesuai dengan use dan password yang dari speedy.

Kemudian klik ok. Kita lihat pada Interface List, apabila sudah muncul tanda R disebelah kiri speedy, berarti dial up dari mikrotik sudah berhasil.

Kita pastikan l

Tidak ada komentar:

Posting Komentar